Apa itu radikal bebas dan bahayanya bagi manusia
Pengertian:
Radikal bebas adalah molekul yang kehilangan satu buah elektron dari pasangan elektron bebasnya, atau merupakan hasil pemisahan homolitik suatu ikatan kovalen.
Bahaya Radikal Bebas bagi Manusia:
Dampak radikal bebas dapat menyerang dan menyebabkan kerusakan pada berbagai sel tubuh, seperti: Sindrom gangguan pernafasan pada orang dewasa, artritis, penyakit iskemik (stroke dan sakit jantung), tekanan darah tinggi, preeklamsia, dan alzheimer.
#TahukahKamu?
[answer.2.content]